Firman Tuhan adalah jangkar yg tidak dapat digoyahkan dalam masa badai
Mazmur 119: 105 Firman-Mu itu pelita bagi kakiku dan terang bagi jalanku.
Segelap apapun badai masalah yang kita hadapi, firman Tuhan bisa menjadi jangkar yang kokoh sekaligus menuntun dan menerangi jalan hidup kita.
Memiliki Firman Tuhan didalam hati sama dengan memiliki jaminan dalam setiap aspek perjalanan kehidupan kita, ada rasa damai, sejahtera dan sukacita.
Langkah kaki kita semakin hari semakin mantap tanpa rasa takut dan kuatir untuk meraih masa depan yang penuh dengan pengharapan, sebab 'JANJI TUHAN' selalu 'YA dan AMIN'. Morning GBU
No comments:
Post a Comment